Friday, 17 April 2015
Tunjuk Ajar Melayu
Pengertian Tunjuk Ajar Melayu
Tunjuk ajar yang dimaksud disini adalah segala jenis petuah, petunjuk, nasihat, amanah, pengajaran, dan contoh teladan yang bermanfaat bagi kehidupan manusia dalam arti luas. Menurut orang tua-tua Melayu, "tunjuk ajar Melayu adalah segala petuah, amanah, suri tauladan, dan nasihat yang membawa manusia ke jalan yang lurus dan diridhoi Allah, yang berkahnya menyelamatkan manusia dalam kehidupan di dunia dan kehidupan di dunia dan kehidupan di akhirat".
Di dalam berbagai ungkapan disebut:
yang disebut tunjuk ajar,
petuah membawa berkah
amanah membawa tuah
yang disebut tunjuk ajar,
tunjuk menjadi telaga budi,
ajar menjadi suluh hati
yang disebut tunjuk ajar,
menunjuk kepada yang elok
mengajar kepada yang benar
yang disebut tunjuk ajar,
mencelikkan mata
menyaringkan telinga
membersihkan hati
menyempurnakan budi
membaikkan pekerti
yang disebut tunjuk ajar Melayu,
menunjuk dengan ilmu
mengajar dengan guru
yang disebut tunjuk ajar Melayu,
menunjuk kepada yang perlu
mengajar supaya tahu
yang dikatakan tunjuk ajar dari yang tua,
petunjuknya berfaedah
pengajarannya berguna
yang dikatakan tunjuk ajar dari yang tua,
memberi manfaat bagi manusia
yang disebut tunjuk ajar dari yang tua,
petunjuknya mengandung tuah
pengajarannya berisi marwah
petuahnya berisi berkah
amanahnya berisi hikmah
nasehatnya berisi manfaat
pesannya berisi iman
kajinya mengandung budi
contohnya pada yang senonoh
teladannya di jalan Tuhan
Dikutip dari buku Tunjuk Ajar Melayu Karangan Tenas Effendy
readmore »»
Tunjuk ajar yang dimaksud disini adalah segala jenis petuah, petunjuk, nasihat, amanah, pengajaran, dan contoh teladan yang bermanfaat bagi kehidupan manusia dalam arti luas. Menurut orang tua-tua Melayu, "tunjuk ajar Melayu adalah segala petuah, amanah, suri tauladan, dan nasihat yang membawa manusia ke jalan yang lurus dan diridhoi Allah, yang berkahnya menyelamatkan manusia dalam kehidupan di dunia dan kehidupan di dunia dan kehidupan di akhirat".
Di dalam berbagai ungkapan disebut:
yang disebut tunjuk ajar,
petuah membawa berkah
amanah membawa tuah
yang disebut tunjuk ajar,
tunjuk menjadi telaga budi,
ajar menjadi suluh hati
yang disebut tunjuk ajar,
menunjuk kepada yang elok
mengajar kepada yang benar
yang disebut tunjuk ajar,
mencelikkan mata
menyaringkan telinga
membersihkan hati
menyempurnakan budi
membaikkan pekerti
yang disebut tunjuk ajar Melayu,
menunjuk dengan ilmu
mengajar dengan guru
yang disebut tunjuk ajar Melayu,
menunjuk kepada yang perlu
mengajar supaya tahu
yang dikatakan tunjuk ajar dari yang tua,
petunjuknya berfaedah
pengajarannya berguna
yang dikatakan tunjuk ajar dari yang tua,
memberi manfaat bagi manusia
yang disebut tunjuk ajar dari yang tua,
petunjuknya mengandung tuah
pengajarannya berisi marwah
petuahnya berisi berkah
amanahnya berisi hikmah
nasehatnya berisi manfaat
pesannya berisi iman
kajinya mengandung budi
contohnya pada yang senonoh
teladannya di jalan Tuhan
Dikutip dari buku Tunjuk Ajar Melayu Karangan Tenas Effendy
Thursday, 16 April 2015
DEKLARASI SIAK
DEKLARASI SIAK
BUDAYA MELAYU PEMERSATU BANGSA
Kami perwakilan Siswa-siswi se-Indonesia, setelah mengikuti kegiatan Lawatan Sejarah Nasional (Lasenas) XII yang kegiatannya terdiri dari "Dialog Kesejarahan dan Kunjungan Warisan Sejarah dan Budaya Siak" bahwa kami menyadari :
- Budaya Melayu telah memberi semangat rasa kebangsaan dan memberi sumbangsih yang tidak ternilai harganya terhadap lahirnya "Sumpah Pemuda 1928" yang menyatakan Satu Nusa, Satu Bangsa, dan Satu Bahasa Indonesia".
- Ketika Rakyat Indonesia memproklamasikan Kemerdekaan Indonesia 1945, Kerajaan Siak Sri Indrapura melalui Sultan Assyaidis Syarif Kasim Sani Abdul Jalil Syarifuddin atau dikenal Sultan Syarif Kasim II sebagai Raja Kerajaan Siak Sri Indrapura turut mengibarkan Bendera Merah Putih di Istana Siak dan menyatakan bahwa "Kerajaan Siak Sri Indrapura Ikut Bergabung dan Melebur Dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia".
- Adanya fakta kesatuan dan tautan Sejarah Siak Sri Indrapura dan Negara Kesatuan Republik Indonesia tidak hanya terukir disanubari rakyat negeri Siak Sri Indrapura namun juga seluruh Bangsa Indonesia.
- Fakta menunjukkan Sejarah dan Budaya Kabupaten Siak yang berkembang saat ini merupakan salah satu kabupaten di Provinsi Riau berakardan berumbi dari Sejarah dan Budaya Kerajaan Siak Sri Indrapura.
- Khasanah Tinggalan Sejarah dan Budaya tersebut masih terjaga lestari di Kabupaten Siak antara lain : Sungai Siak dan Kompleks Istana Siak beserta isi didalamnya. Bangunan Kolonial Belanda, dan Budaya Masyarakat Siak telah menjadi jati diri dan kebanggaan tidak hanya rakyat Siak dan Riau namun juga rakyat Indonesia.
Kami siswa-siswi sebagai anak bangsa, penerus cita-cita kemerdekaan berdasarkan Pancasila dan UUD 1945, pada hari ini menyatakan agar Pemerintah Kabupaten Siak :
- Menggali sumber lokal yang berhubungan dengan peristiwa nasional.
- Mengadakan penggalian dan penelitian lebih lanjut Sejarah Kerajaan Gasib.
- Menetapkan "KOTA SIAK SEBAGAI KAWASAN SEJARAH DAN BUDAYA".
Siak, 19 Juni 2014
Ttd
SISWA-SISWI SE-INDONESIA
SIAK PALACE (ISTANA SIAK)
The road to the Siak Palace |
Would you like to visit historical sights? If so, then Siak Sri Indrapura city is a tourist destination that is highly recommended for you. This time I will discuss about one of the main tourist destinations in the city that is rich with this Malay customs. This is siak palace, which is also an icon of the city.
Siak Sri Indrapura palace is the official residence of the Sultan of Siak which was built in 1889, during the reign of Sultan Sharif Hashim. This palace is a relic Sultanate of Siak Sri Indrapura which was completed in 1893. Today the palace which is also called the East of the Sun Palace is an administrative region of Siak government.
There is a big flagpole at the front of Siak Palace |
The
palace complex has an area of about 32,000 square meters consisting
of four palaces that Siak Palace, Palace of Lima, Padjang Palace, and
Palace Baroe. Siak palace itself has an area of 1,000 square meters.Siak Palace has a Malay-style architecture, Arab, and European. The building consists of two floors. The
bottom floor is divided into six courtroom: The waiting room of the
guest, the guest of honor room, living room of men, women living room,
one room on the right side is the royal court, also used for party
rooms. The upper floor is divided into nine rooms, serves to break the palace of the Sultan and the guests. At the top of the building there are six statues eagle as a symbol of courage Palace. While the courtyard of the palace can still be seen eight cannons
spread to different sides of the courtyard, then to the left behind the
castle there is a small building that was formerly used as a temporary
prison.
Living Room of Honor |
Meeting Room |
There are two stairs at the both side to go upstair and downstair |
Many historical relics in this space |
Siak Palace is located at Jl. Sultan Syarif Kasim, Siak Regency Riau Riau Province.Today,
the Siak palace is open to the public and frequently visited by both
local and foreign tourists who want to see directly the residence of
the Sultan of Siak. Do not worry about where you live as long in this town. Around the palace siak there has also been a lot of hotels and places of culinary typical Malay which would spoil your tongue.
The admission for adults Rp3,000, - and children Rp2,000, -.Opening hours are Monday Siak Palace-Thursday and Saturday at 9:00 to 16:00 pm.On Friday open at 13:45 to 16:00 pm.
Are you interested to visit? let's come to Siak Sri Indrapura immediately and see you there :))